Sunday, July 28, 2013

Cara Agar Download Ngebut di Android



Cara Agar Download Ngebut di Android [pastiterpantau.blogspot.com]

Team Community - Kali ini Pastiterpantau.blogspot.com akan membahas ARTIKEL Cara Agar Download Ngebut di Android. Kecepatan akses internet di Android kamu tidak selalu tergantung pada spesifikasi handset maupun jaringan internet. Browser yang kamu gunakan ternyata juga berpengaruh terhadap kecepatan saat kamu melakukan proses download. Opera mini merupakan browser yang dipercaya paling efisien dalam meminimalkan data sehingga akan lebih cepat, dan juga tambahan beberapa aplikasi lainnya dibawah ini.

      1)  Gunakan Browser Opera Mini Next

Browser Opera Mini Next merupakan browser tercepat dan terhemat dalam penggunaan data. Walaupun browser ini memiliki sedikit fitur, namun browser ini bisa mengkompres halaman atau download hingga 99%. Waktu itu saya mencoba download Game Angry Birds Season dalam format apk dan game itu berukuran 20.95 MB dan ternyata ketika didownload game itu dikompress Opera Mini Next sehingga menjadi berukuran 291 KB. Wow.


    2)  Gunakan Faster Downloads

Aplikasi Faster Downloads ini hampir sama dengan IDM ( Internet Download Manager )   sebuah tool download terpopuler di Komputer/Laptop. Tool ini sangat cocok untuk mendownload custom rom, firmware, atau game HD yang memang berukuran cukup besar.


 3)  Gunakan AndroGET
Fitur-fitur AndroGet

  Mempercepat proses download.
Mendukung download file berukuran besar.
Bisa mendownload langsung dari browser maupun link share.
Dilengkapi dengan queue (antrian file download).
Bisa digunakan untuk Pause, Stop, Resume atau Retry ketika terjadi error saat proses download.
Mendukung proses download dengan menggunakan proxy.
Bisa merename atau overwrite file.
Mendukung Dropbox.
Mendukung berbagai situs file sharing seperti Mediafire, Uploadbaz, 4shared, Ziddu, dll.  

[pastiterpantau.blogspot.com]

Tags: , ,

0 Responses to “Cara Agar Download Ngebut di Android”

Post a Comment

Aturan Dalam Berkomentar :
1. Janganlah berkomentar dengan Maksud ejekan.
2. Berkomentarlah dengan kata-kata yang baik dan sopan.
3. Dan jangan berkomentar menggunakan unsur pornografi dan hal negatif lainnya.
Jangan Lupa Komentar Diartikel Lainnya ya gan . .

Bantu Like Sobat ^_^

×

By Lalu Purnama and FollBack

Subscribe

Dapatkan update artikel terbaru dari Team Community. Cukup masukan alamat email sobat dan klik subscribe.

© 2014 Team Community. All rights reserved.
Designed by Team Community